X-Terra, atau penyegaran dari Nissan Terra akan diluncurkan pertama kali di Asia Tenggara pada 19 Agustus 2021.
Thailand jadi negara pertama di Asia Tenggara yang menjadi tempat perilisan Nissan Terra model 2021 penampilan X-Terra yang ada di Timur Tengah, maka perubahan dari Nissan Terra mulai dari tampilan depan, buritan, buntut belakang hingga interior.
Terra minor change sekarang menggunakan grille V-Motion, ini merupakan bahasa desain yang juga digunakan pada Nissan Livina Terra sudah dibekali kontrol iklim otomatis zona ganda, layar sentuh infotainment baru berukuran 9 inch, dan setir berbentuk D.
Desain interiornya sudah tak lagi seperti mobil double cabin Navara. Pada Terra generasi anyar ini memilik desain ventilasi AC baru, panel instrumen, hingga konsol tengah yang lebih segar.
Terra di Thailand kemungkinan datang dengan mesin diesel 2.3 liter twin-turbo. Mesin tersebut juga ditemukan pada model Nissan Navara di Thailand yang bisa memuntahkan tenaga 190 PS dan torsi 450 Nm.
apakah bakal masuk Indonesia Nissan Terra menghilang dari situs resmi Nissan Indonesia sejak awal tahun 2021.